Wednesday, April 6, 2011

MANUSIA DAN CINTA KASIH




Pengertian Cinta Kasih
Cinta Kasih adalah hal yang pentig dalam suatu hubungan dengan Sang pencipta, sesama manusia, kepada benda dengan merawat dan menjaga benda itu.  Rasa Cinta kasih muncul karena manusia memiliki rasa mencintai dan di cintai. Maka dari itu banyak sesuatu hal di atas namakan dengan Cinta.

Kasih Sayang
Kasih sayang merupakan hal yang penting dan berharga dalam hidup. Kasih sayang dapat menimbulkan kebahagiaan dan kesejahteraan dalam hidup. Kasih sayang itu tumbuh dari cinta. Jadi cinta dan saayang saling terkait hubungannya.

Kemesraan
Sebenarnya kemesraan dari  kata mesra, yang berarti perilaku yang menjadi perwujudan dari kasih sayang dan cinta yang besar atau dalam.
Banyak sekali orang orang tempo kini yang menganggap mesra itu sebagai prilaku yang menyimpang, tpai jika dilihat dari sisi kasihsayang, mesra itu adalah perasaan simpati antara satu sama lain. Yang dimana sesama manusia yang saling akrab akan menghasilkan simpati yang besar antara satu sama lain, itu disebut mesra.

Pemujaan
Pemujaan bisa disebut sebagai prilaku untuk berkomunikasi ritual bagi manusia pada Penciptanya. Dengan cara beribadah kepada-Nya. Kecintaan manusia terhadap Penciptanya mengakibatkan hubungan komunikasi ritual dengan pemujaan tersebut dengan baik. Karena kita bisa mendapatkan ketenangan pada saat kita memuja sang pencipta. Dan manusia tidak bisa lepas dengan sang pencipta.

0 comments:

Post a Comment